Favicon adalah gambar icon kecil yang berada disebelah url halaman sebuah web pada sebuah browser. Biasanya favicon merupakan karakteristik atau ke-khasan sebuah website. Nah, sekarang kita juga bisa membuat favicon spesial di blog kita.
- Tentukan gambar favicon yang diinginkan. Terserah apapun formatnya (JPG, GIF, PNG,…) Bagusnya persegi.
- Kemudian upload gambar favicon itu. Dapat diupload pada fasilitas blog, seperti tinypic.com, code.google.com, dll.
- Setelah tahu lokasi gambar faviconmu pada server blog. Masukan kode ini di Layout / Rancangan >>> Edit HTML, sebelum atau di atas <b:skin><![CDATA[/*
<link href='http://bloguniq.googlecode.com/files/party-smiley.gif' rel='shortcut icon' type='image/x-icon'/>
Ganti Url gambar yang berwarna merah dengan url gambar yang telah di upload tadi.
Selamat mencoba.
BloG walking,,, Feedback at [deevro.co.cc]....
ReplyDeletethnkZ,,
siap.,.,
ReplyDeletelangsung di coba gan.,.,